
Roll Stock
Cocok untuk produsen dengan mesin bag making dan permintaan custom bahan/ukuran/finishing.



Previous
Next
Kemasan Roll Stock Spesial Untuk Produk Berkualitas
FlexyPack memungkinkan semua produsen untuk memiliki kemasan yang sesuai dengan kebutuhan dan keunikan produk masing-masing. Kemasan Roll Stock FlexyPack hadir dengan MOQ roll paling rendah.
Buat desain yang menarik dari setiap roll yang kamu pesan. Ingin split desain di roll yang berbeda? Bukan masalah! unlimited desain untuk kemasan roll stock spesial produkmu.
Buat desain yang menarik dari setiap roll yang kamu pesan. Ingin split desain di roll yang berbeda? Bukan masalah! unlimited desain untuk kemasan roll stock spesial produkmu.
Spesifikasi Lengkap
Custom Roll Stock
Custom Roll Stock

Diameter Dalam 3 Inci
Diameter paper core untuk roll stock berukuran 3 inci yang umum untuk kemasan roll stock

Custom Ukuran Roll
Buat ukuran kemasan yang sesuai dengan kebutuhan produkmu. Kemasan sachet atau standing pouch dengan ukuran dan MOQ khusus.

Bisa Split Desain
Ingin split desain di setiap roll yang kamu cetak? bisa banget! FlexyPack memungkinkan kamu cetak desain di setiap roll yang berbeda
Produk Kamu Cocok Menggunakan
Roll Stock Kalau...
- Kamu punya mesin bag making dan sealing sendiri
- Produkmu membutuhkan ukuran dan tambahan khusus di kemasan
- Produk memiliki bahan plastik khusus
- Kemampuan dan kapasitas produksi sudah cukup besar
Bagaimana Proses Produksi
Kemasan Fleksibel Full Color?
Kemasan Fleksibel Full Color?